Materi Parts Of Tree Kelas 4 SD Semester 1 Terlengkap!
Pada mata pelajaran bahasa Inggris akan ada materi parts of tree kelas 4 SD di semester satu. Di materi ini akan menjelaskan bagian pada pohon secara lengkap dengan menggunakan bahasa inggris. Ingin tahu bahasa inggrisnya dari bagian-bagian pohon tersebut? Simak uraian lebih lengkapnya di bawah ini!
Contoh Kosa Kata Bagian Pohon Dalam Bahasa Inggris
Dalam pelajaran bahasa inggris, anak-anak mempelajari materi parts of tree kelas 4 SD ini mulai dari mengenal kosa kata awal. Seluruh bagian yang ada di sebuah pohon, akan diubah penyebutannya menjadi bahasa inggris. Sehingga, anak-anak tersebut akan memiliki pengetahuan yang luas dalam hal kosa kata bahasa inggris. Berikut kosa kata tersebut yakni:
Trunk | = | Batang |
Leaf | = | Daun |
Root | = | Akar |
Fruit | = | Buah |
Log | = | Balok kayu gelondongan |
Seed | = | Biji |
Flower | = | Bunga |
Latex | = | Getah |
Vein | = | Urat daun |
Wood | = | Kayu |
Shoot | = | Pucuk |
Thorn | = | Duri |
Grass | = | Rumput |
Twig | = | Ranting |
Bark | = | Kulit kayu |
Stump | = | Unggul |
Stalk | = | Tangkai |
Bush | = | Semak belukar |
Plant | = | Tumbuhan |
Grow | = | Tumbuh berkembang |
Crown | = | Mahkota bunga |
Branch | = | Cabang |
Tree | = | Pohon |
Coconut tree | = | Pohon kelapa |
Mango tree | = | Pohon mangga |
Bayan tree | = | Pohon beringin |
Pine tree | = | Pohon cemara |
Spring leaves | = | Daun yang tumbuh di musim semi |
Guava tree | = | Pohon jambu |
Dicotil | = | Dikotil/biji berkeping dua |
Monocotil | = | Biji berkeping satu |
Cherry trees | = | Pohon sakura |
Kosa kata tersebut yang harus dipelajari seluruh anak-anak kelas 4 SD di pelajaran bahasa inggris. Jumlah kosa kata yang dihafalkan di materi ini tidak terlalu banyak. Sehingga, diharapkan anak-anak dapat belajar dengan menghafal kosa kata tersebut secara baik dan benar.
Contoh Kalimat Mengenai Bagian Pohon Dalam Bahasa Inggris
Setelah belajar kosa kata bagian pohon, tahap selanjutnya untuk mematangkan pemahaman anak yaitu dengan membuat sebuah kalimat. Praktek membuat kalimat ini lebih seru jika para orang tua menunjukkan secara langsung mengenai bagian-bagian tersebut. Sehingga, anak akan lebih tertarik dan proses menghafal akan menyenangkan. Berikut contoh kalimat tersebut yakni:
- The cherry blossoms are starting to bloom (Bunga Sakura itu mulai mekar kembali).
- The trunk of this tree is really big (Batang dari pohon ini sangatlah besar).
- The roots spread far from the tree (Akarnya menjalar menjauh dari pohonnya).
- This mango tree is starting to bear fruits (Pohon mangga ini mulai berbuah).
- The latex of this tree is very sticky (Getah pohon ini sangat lengket).
- This wood will be made into a table (Kayu ini akan dibuat menjadi meja)
- The teak tree leaves are starting to fall ( Daun pohon jati itu mulai berguguran).
- I was stabbed by a thorn from a cactus tree (Saya tertusuk duri dari pohon kaktus ini)
- The twig of the banyan tree is very large (Ranting pohon beringin itu sangatlah besar)
- This is a stalk seeds of the guava tree ( Ini adalah bibit unggul dari pohon jambu)
- The coconut tree never have branches (Pohon kelapa itu tidak akan pernah memiliki ranting)
- The mango tree bark is very rough (Kulit kayu dari pohon mangga ini sangat besar)
- All the trees will drop their leaves every autumn (Semua pohon akan menggugurkan daunnya setiap musim gugur).
- The longan tree grows very fast (Pohon kelengkeng itu tumbuh sangat cepat)
- The grass is very wet in the morning (Rumput ini sangat basah di pagi hari)
- The leaf shoots are the best for tea (Pucuk daun teh adalah yang terbaik)
- These leaf veins are so beautiful (Urat daun ini sangat indah)
- The latex tree sap will be processed into tires (Getah pohon karet akan diolah menjadi ban)
Itulah kedua pembahasan untuk materi parts of tree kelas 4 SD di semester satu ini. Dengan adanya kosa kata baru ini, pasti akan menambah wawasan para siswa dalam vocabulary ini. Terapkan pola hafalan dan praktik agar anak dapat mengingat dan memahami materi ini lebih kuat lagi.
Baca juga: Materi Playground Kelas 4 SD Semester 1 Terlengkap!